Selasa, 02 Januari 2018

cara membuat database dan table di cmd

halo semua ketemu lagi dengan saya di blog sederhana ini, pada kesempatan kali ini saya akan memberikan sebuah cara membuat database dan tabel lewat cmd

langsug saja ya 😆

1.buka xamppnya
membuka xampp bisa dengan menekan tombol windows di keyboard dan ketikan xampp

2.hidupkan mysql
tekan start di bagian mysql


3.buka cmd melalui xampp
tekan shell 


4.Koneksikan cmd ke localhost
caranya adalah dengan menuliskan 
mysql -u root -p
5.buat database dan tabel
pada kesempatan kali ini saya akan membuat database rumah
ketik : create database rumah;
untuk membuat database
ketik:use rumah;
untuk memilih database yang kita buat tadi
ketik:create table bagianbagian(nama varchar(20),harga(20));
setelah kita membuat tabel skearang adalah bagaimana cara kita memasukan data ke dalam tabel itu
caranya adalah
ketik:insert into bagianbagian values ("jendela","20ribu"),("pintu","100ribu");
karna saya akan memasukan jendela dan pintu
dan terakhir ketik : select * from bagianbagian;
kalo belum jelas nih gambarnya

*tekan untuk memperjelas gambar
mungkin segitu dulu tutorial kali ini assalamualaikum 😊

0 komentar:

Posting Komentar